Skip to product information
1 of 5

Kahf Cooling and Brightening Body Wash (200ml) - Skin Softening & Moisturizing - Wangi Tahan Lama - Suitable for All Skin Types - Pencuci Badan

Kahf Cooling and Brightening Body Wash (200ml) - Skin Softening & Moisturizing - Wangi Tahan Lama - Suitable for All Skin Types - Pencuci Badan

Regular price $3.25 SGD
Regular price $3.65 SGD Sale price $3.25 SGD
Sale Sold out
Quantity
Kahf Body Wash Cooling and Brightening 200 ml

Kahf menghadirkan sabun mandi laki-laki dengan scrub yang bekerja mencerahkan kulit dan memberikan sensasi dingin pada tubuh. Diformulasikan dengan Mind Awakening Scent, sabun ini memiliki aroma menyegarkan yang memberikan energi sepanjang hari. Dengan kandungan Hydrobalance, sabun ini dapat membersihkan kulit secara mendalam sekaligus menjaga kelembapan alami kulit tubuh.

Manfaat:
- Membersihkan kulit secara mendalam tanpa membuatnya kering.
- Mencerahkan kulit dalam 21 hari pemakaian*
*Berdasarkan hasil uji efikasi.

Komposisi Unggulan:
- Teknologi Dual Scrub System & Niacinamide: Bekerja sinergis dalam mencerahkan kulit secara signifikan.
- Morrocan Mint: Memberikan sensasi dingin pada tubuh.
- Hydrobalance: Meningkatkan kelembapan alami kulit.

Cara Penggunaan:
1. Keluarkan sabun mandi secukupnya pada telapak tangan.
2. Ratakan keseluruh bagian tubuh yang telah dibasahi.
3. Bilas hingga bersih.

PERHATIAN
Hindari kontak dengan mata. Jika terkena mata, segera bilas dengan air bersih.
View full details